Money Politics Perspektif Hukum Islam

Oleh : Yunal Isra   Tidak lama lagi beberapa daerah di Pulau Jawa akan menyelenggarakan Pilkada. Namun dalam pesta rakyat lima tahunan itu seringkali diwarnai oleh berbagai manuver politik para aktivis parpol dalam rangka menaikkan popularitas partai atau kader mereka, mulai dari mencuri start kampanye, membuat isu-isu negatif yang mendiskreditkan lawan politiknya, hingga ke money […]

Hukum Memakai Batu Akik

Oleh : Yunal Isra   Beberapa waktu yang lalu, fenomena batu “Akik” sedang ramai diperbincangkan. Ada yang mengoleksinya karena hobi. Ada juga yang mengoleksinya karena merasa nyaman, percaya diri, serta meyakini akan membawa keberuntungan. Sehingga dengan itu banyak orang yang mencarinya dan memperjualbelikannya dengan harga yang sangat tinggi. Pertanyaannya, apakah hal seperti itu diperbolehkan dalam […]

Hukum Memberikan Zakat kepada Saudara Kandung

Oleh : Yunal Isra Sebagaimana yang diketahui bahwa zakat merupakan salah satu di antara rukun Islam yang wajib dikeluarkan oleh setiap muslim yang diberi kelebihan harta oleh Allah SWT. Selain bertujuan untuk menyucikan diri para muzakki (orang yang berzakat) sebagaimana dijelaskan dalam Surah al-Taubah ayat 103, zakat juga mempunyai hikmah dan tujuan untuk membantu mereka […]

Samakah Hadis Dhoif dengan Hadis Palsu?

Oleh : Yunal Isra Hadis Dhoif kalau merujuk kepada Ilmu Musthalah Hadis, merupakan tingkatan hadis paling rendah setelah hadis Sahih dan Hasan. Hadis ini dikatakan dhoif hanya karena penisbatannya yang tidak begitu meyakinkan kepada Rasulullah Saw yang disebabkan oleh beberapa hal seperti silsilah sanadnya yang terputus, rawinya yang kurang kuat ingatannya, dan lain sebagainya. Lantas […]

Azan Berkumandang, Apakah Sahur Masih Boleh Dilanjutkan?

Oleh : Yunal Isra   Mengakhirkan makan sahur merupakan salah satu amal sunah yang sangat dianjurkan dalam pelaksanaan ibadah puasa. Selain untuk menguatkan badan, makan sahur juga mengandung berkah sebagaimana yang dijelaskan dalam hadis-hadis Nabi yang sahih. Selain itu, makan sahur juga sebagai pembeda antara puasa kita sebagai umat Nabi Muhammad dengan puasa ahli kitab […]

TERTIDUR SAAT SHOLAT, APAKAH SHLAT JADI BATAL ?

Sebagaimana yang sudah dijelaskan pada tulisan sebelumnya bahwa ketika seseorang sangat mengantuk di saat akan melaksanakan salat, maka ia dianjurkan untuk tidur terlebih dahulu sekedar untuk menghilangkan rasa kantuk yang dapat menciderai kualitas salatnya. Hal ini berdasarkan hadis-hadis sahih riwayat Imam al-Bukhari dan Muslim yang bersumber dari Sayyidah Aisyah dan Saydina Abi Hurairah. Hal itu […]

Mengantuk Di Waktu Salat, Apakah Salat Boleh Dita’khirkan.?

Rasa kantuk merupakan naluri alamiah yang dialami oleh hampir seluruh manusia. Naluri tersebut bisa datang kapanpun, baik di siang maupun di malam hari. Tidak jarang juga rasa kantuk datang di saat seseorang tengah asyik menjalankan aktivitas kesehariannya seperti bersekolah, bekerja, mengajar dan lain sebagainya. Penyebabnya pun juga beragam, ada yang karena kecapekan sehabis bekerja, karena […]

SIAPAKAH ANDA SEBENARNYA ?

  من عرف نفسه فقد عرف ربه Barang siapa yang mengenal dirinya, sungguh ia telah mengenal Tuhannya   Begitu kira-kira terjemahan bebas dari ungkapan di atas. Sebuah pernyataan yang sangat masyhur di kalangan praktisi tasawuf di dunia Islam pada umumnya. Banyak yang mempertanyakan otentesitas ungkapan tersebut sebagai hadis Nabi, benarkah ia sebuah petuah yang langsung […]

Hukum Membangunkan Orang di Saat Waktu Salat Tiba

Dalam pergaulan sehari-hari bersama keluarga atau teman kos misalnya, mungkin saja seseorang menemukan sebagian dari mereka (keluarga atau teman tersebut) yang sulit bangun di pagi hari. Mereka baru bangun setelah matahari menyingsing menyinari segala yang ada di permukaan bumi, sehingga waktu subuh pun berakhir sementara mereka belum melaksanakan ibadah salat sama sekali. Bagi orang yang […]